Archive for April, 2011


Kini member Super Junior yang punya bintang bertambah, Kini Hangeng dan Kyuhyun juga punya bintang sendiri. ELF yang membelikan bintang untuk mereka, adalah ELF Hongkong. Bintang mereka diberi nama ‘Angelic♥Hangeng’ dan ‘Beloved♥Kyuhyun’ dan berikut adalah buktinya!!

雖然圖上面已經很清楚寫了 可是大家好像都沒看到呀==
The name of the two stars^^
Angelic ♥ hangeng
Beloved ♥ Gamekyu

COORDINATES=星星的位置

VIA:@ELFindoWantSuju+wretch
THANK TO TIPS:ANGELA MECALO
INDTRANS:ELALOLIPOP@ASIANFANSCLUB

Akhir pekan lalu, JYJ berhasil mengakhiri tur dunia mereka dengan perhentian terakhir di Taipei, Taiwan. Sekitar 10.000 penggemar hadir disana. Penjualan tiket ini dikatakan telah mencapai $ 20 juta dolar Taiwan (sekitar $ 700.000).

Namun, fans sepertinya menjadi marah kepada media lokal karena mereka menemukan foto yang berupa hadiah2 untuk JYJ dari para fans yang telah dibuang ke tong sampah Hadiah seharusnya disampaikan kepada idola mereka, namun malah ditemukan dan dibuang sembarangan di tong sampah di tempat parkir basement tempat konser. Fans menjadi kecewa dan patah hati atas penemuan ini. Baca kelanjutan halaman ini »

Kali ini kalian pasti akan senang karena artis2 JYP bakal datang ke Indonesia.

Selah konser 2PM pada maret 2011 lalu, sekarang giliran artis2 JYP lainnya yang akan datang ke Indonesia. Dan ini semua karena Sound Rhythm yang akan bawa mereka ke sini.

Ini semua sudah dikonfirmasi melalui twitter resmi mereka, mereka telah mengkonfirmasi kalau akan ada Festival musik Kpop lagi di Jakarta. Dan mereka mengatakan kalau artis2 yang akan perform adalah 2AM, MISS A, SAN-E, Lee Hyun, and Joo.

Berikut informasi tiketnya:
1. VIP I & VIP II : Rp 1.450.000
2. Tribune I : Rp 1.000.000
3. Festival : Rp 750.000
4. Tribune II& III: Rp 500.000

Untuk Info lanjutnya silahkan follow SoundRhythm di twitter

cr pictures and info : SoundRhythm
article : dajeonglee @dkpopnews.net
Indo Trans: yeppopo.wp

Penyanyi Lee Jung marah dengan grup juniornya Infinite selama rekaman.

Sebuah kejadian tercipta dimana Lee Jung yang saat ini adalah seorang MC di Mnet  ‘Director’s Cut Season 2’ dengan Yoon Jongshin and Harim, menjadi marah dengan junior2nya. Untuk mengubah lagu hitnya, ‘Shilla’s Night’,kedalam sebuah versi 2011, Lee Jung pergi ke Kyungju bersamaan dengan MC2,  Horan, and Infinite’s Sunggyu, Hoya, and L.

Selama program  ‘Tell Me, Talk’, Yoon Jongshin bertanya, Baca kelanjutan halaman ini »

Penampilan tap-dance yang kuat milik After School menyebabkan panggung rusak.

After School tampil di “Music Bank” tanggal 29 April, untuk mempromosikan lagu “Shampoo” dan menampilkan “Let’s Step Up” di bagian awal.

“Shampoo” ditampilkan secara langsung sementara “Let’s Step Up” telah direkam terlebih dahulu. “Let’s Step Up” merupakan penampilan tap-dance dan karena koreografi yang kuat dari tap-dance tersebut, lantai panggung menjadi rusak. Kaca lantai retak saat mereka sedang melakukan latihan. Baca kelanjutan halaman ini »

Kedua tokoh utama di dram ‘Dream High’, Samdong dan Hyemi bertemu lagi. Pada 28 April, Kim Soohyun dan Miss A Suzy secara resmi ditunjuk untuk menjadi duta untuk bunga khas Goyang City di Provinsi Gyeonggi. “The 16th Goyang Korea Flower Show” diadakan di Pusat Pameran Goyang Flower di Ilsan Lake Park pada tanggal 29 April dan akan berlanjut sampai dengan 15 Mei dan ada 193 perusahaan lokal dan asing yang berpartisipasi dari 20 negara dan lebih dari 50 juta bunga yang dipamerkan.

Kembali pada bulan September tahun lalu Baca kelanjutan halaman ini »

Trio JYJ telah mengambil tindakan hukum terhadap Avex, manajemen perusahaan mereka di Jepang yang telibat pembatalan konser amal mereka.

Manajemen JYJ di Korea, CJES Ent, telah mengajukan gugatan bersama dengan sebuah pernyataan resmi pada halaman web mereka, sementara Avex dengan cepat merespon dengan pernyataan resmi juga.

Sebenarnya apa masalahnya? Baca kelanjutan halaman ini »

YG Entertainment “YG ON AIR” yang mengudara pada 29 April ternyata menampilkan perform live pertama dari Park Bom’s ‘Don’t Cry’ dan akan menunjukan rincian comeback 2NE1 yang akan comeback di bulan depan.

“YG ON AIR” merupakan kerjasama dengan situs portal Korea, Naver yang terdiri dari konten media yang secara langsung diproduseri oleh YG Entertainment. YG telah merencanakan hal ini untuk waktu yang lama karena mereka selalu ingin melepaskan diri dari frame program siaran dan membuat konten menyenangkan berdasarkan ide mereka sendiri.

Selain melihat perform Park Bom dengan versi akustik ada juga konfirmasi tentang comeback 2NE1 akan datang, dengan ‘Lonely’ dan dijadwalkan akan rilis pada tanggal 12 Mei.

VIA:AKP
INDTRANS:ELALOLIPOP@ASIANFANSCLUB

Pada 29 April, Super Junior-M merilis album repackaged “Too Perfect” yang menampilkan versi CD + DVD baik di Korea dan Taiwan.

Album repackaged di arrangement ulang dan menjadi sangat terkenal di  Taiwan, “西风 的 话”,apalagi saat dimasukan menjadi versi acapela dengan komposer Kenzie. Lagu ini akan menghadirkan vokal dari Kyuhyun, Ryeowook, dan Zhoumi yang khas.

VIA:AKP
INDTRANS:ELALOLIPOP@ASIANFANSCLUB

Pada 30 April, Big Bang akan menyimpulkan dua bulan promosi Korea melalui penampilan terakhir mereka pada episode minggu ini “Inkigayo”.

Perwakilan dari YG Entertainment mengatakan, “Karena itu panggung perpisahan mereka, ‘Inkigayo’ telah memperlakukan kami ke tahap yang panjang lima menit. Ini pasti akan menjadi tahapan baru untuk pengalaman. ”

Big Bang akan tampil “Love Song” dan khusus “Intro” lagu disusun oleh pemimpin G-Dragon. G-Dragon mengungkapkan bahwa ia telah dirangkai lagu solo dari anggota menjadi satu medley pendek.

Anak-anak akan berangkat ke Jepang untuk memulai nasional mereka “Love & Hope” tour, mulai 10 Mei.